Sabtu, 17 Januari 2009

IBA ajang belajar kreatif BLOG

STMIK Amikom yogyakarta baru-baru ini mengadakan pelatihan/trainning pembuatan,membangun sekaligus sosialisasi tentang blog. tepatnya IBA dimulai pada hari minggu tanggal 4 januari 2009..adapun materi-materinya adalah:
1.Minggu Ke-1 Pengenalan arsitektur Blog oleh endah nasution
2.Minggu ke-2 Penjelasan Arsitektur/configurasi wordpress oleh isnaini
3.Minggu ke-3 search engine optimation atau SEO oleh mas pugung

Kesan saya mengikuti IBA ini: dapat menjelaskan sekaligus mengerti tentang apa itu blog yang yang sebenarnya, dari mulai pembuatan sampai pada publikasinya di internet..
Pesan saya: kalo nanti ada pelatihan/training blog lagi usahakan ada buku panduan biar mudah untuk mengikuti pembelajaranya.

thanks buat panitia....
salam

Tidak ada komentar: